Hai Sobat, berikut adalah beberapa alasan paling umum, kenapa proses verifikasi KYC Fazz Agen kamu selalu ditolak:
- Identitas yang kamu unggah rusak:
- Kualitas foto yang diunggah kurang jelas
- Ada perbedaan antara jenis identitas yang kamu pilih di aplikasi dengan identitas yang diunggah.
- Dokumen tidak sesuai dengan syarat dan ketentuan KYC Fazz Agen.
- Ketidaksesuaian antara informasi yang dimasukkan ke dalam aplikasi dan data pada kartu identitas.
- kamu memiliki akun lain dengan nomor ponsel dan/atau NIK yang sama.
- Masa berlaku kartu identitas sudah kedaluwarsa.
Jika masalah verifikasi terus berlanjut, silahkan menghubungi Customer care Fazz Agen segera dengan melampirkan screenshot kendala.